Anda mencari data? konsultasi statistik? Tidak perlu repot langsung Chat saja TALITA (TAnya onLIne tentang daTA). Klik TALITATALITAsekarang.

67,58% Perempuan Pernah Kawin Umur 15-14 Tahun Melahirkan Anak Lahir Hidup dalam Dua Tahun Terakhir

67,58% Perempuan Pernah Kawin Umur 15-14 Tahun Melahirkan Anak Lahir Hidup dalam Dua Tahun Terakhir

24 Juni 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


IMD memberikan banyak manfaat, baik jangka pendek maupun jangka panjang. Kontak kulit ke kulit secara langsung antara ibu dan bayi membantu mengatur suhu tubuh bayi baru lahir.

Melakukan IMD dalam waktu satu jam setelah lahir merupakan awal dari pemberian ASI eksklusif di masa depan.

Data Susenas Maret tahun 2023 menunjukkan bahwa sekitar 68 dari 100 perempuan pernah kawin umur 15-49 tahun yang melahirkan anak lahir hidup dalam dua tahun terakhir, anak lahir hidup terakhir diletakkan di atas dada ibu dengan bersentuhan kulit secara langsung kurang dari 1 jam setelah dilahirkan.
Sementara itu, masih terdapat 11,86 persen Perempuan pernah kawin umur 15-49 tahun yang melahirkan anak lahir hidup dalam dua tahun terakhir, anak lahir hidup terakhir tidak diletakkan di atas dada ibu dengan bersentuhan kulit secara langsung setelah dilahirkan.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Lampung (BPS-Statistics of Lampung Province)Jl. Basuki Rahmat No 54 Bandar Lampung

Telp (62-721) 482909

Faks (62-721) 484329

Mailbox : bps1800@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik